Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2025

Keutamaan Sholat Malam (Qiyamul Lail) di Bulan Romadhon

 💐💐💐💐💐💐💐💐💐💐💐 *السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ*   _Sejenak Pagi_ *Keutamaan Sholat Malam (Qiyamul Lail) di Bulan Romadhon* Bulan Romadhon adalah bulan yang penuh berkah, di mana setiap amal kebaikan dilipatgandakan pahalanya.  Salah satu amalan yang sangat dianjurkan di bulan ini adalah sholat malam (Qiyamul Lail), terutama sholat Tarawih dan Tahajud.  Sholat malam merupakan kesempatan emas untuk mendekatkan diri kepada Alloh Ta’ala dan memohon ampunan serta keberkahan. *Dalil tentang Keutamaan Sholat Malam* Alloh Ta’ala berfirman: *"Dan pada sebagian malam, shalat tahajudlah kamu sebagai suatu ibadah tambahan bagimu; mudah-mudahan Tuhanmu mengangkatmu ke tempat yang terpuji."* (QS. Al-Isra’: 79) Rasululloh ﷺ juga bersabda: *"Barang siapa yang mendirikan sholat malam di bulan Romadhon dengan penuh keimanan dan mengharap pahala dari Alloh, maka diampuni dosa-dosanya yang telah lalu."* (HR. Bukhari-Muslim) *Keutamaan Sholat Malam di Bula...

Makrifat

  Banyak dari kita memperdalam ilmu Agama dengan tujuan agar sampai kepada Allah.  Bisa ber ma'rifat kepada Allah, pada hal dengan niat seperti itu, sampai kapan pun tidak akan pernah sampai kepada yang dituju... Bahkan saat merasa sudah sampai pun justru ia semakin jauh dari Allah itu sendiri,  Belajarlah Agama agar menjadi pribadi yang baik,  dan Berakhlaq, Belajarlah membaca kitab dalam  diri yaitu tulisan tanpa tinta_Bahasa tanpa kata_ Bicara tanpa suara. BAGAIMANA CARA MEMBACA KITAB ITU..???  Lihatlah tanpa mata_Dengarlah tanpa telinga dan Pahamilah dengan Rasa, perlu diketahui bahwasanya bukanlah kita yang mengingat Allah dalam kesadaran kita, tetapi Allah sendiri yang hadir melalui "TAJALLI" nya.  (pembebasan diri dari sifat-sifat tercela) masuk dalam titik kesadaran kita... Maka dari itu bersihkanlah pikiran dan Qolbu dari perasaan buruk dan berbagai penyakit Hati,  Karena kebencian_iri_hasut_pemarah adalah sumber dari berbagai penyakit h...

SHALAT DAIM

Gambar
 SHALAT DAIM Sholat daim adalah sholatnya orang ‘arif yang telah mengenal Allah Ini adalah sholatnya para Nabi dan Rasul “Alladzinahum ‘ala shalatihim daimun Yang mereka itu tetap mengerjakan shalatnya" (QS Al - Ma'arij [70]:23) Mereka yang mampu sholat daim adalah mereka yang tidak berkeluh kesah dalam hidupnya  Senantiasa mendapat kebaikan sebagaimana disampaikan  Sholat daim adalah anugerah dari pencapaian perjalanan spiritual  Tidak bisa diceritakan ke semua orang kecuali mereka yang telah memiliki kematangan jiwa Sholat daim memang tidak banyak dipahami orang umum  Sebab yang banyak dipahami selama ini adalah sholat lima waktu Sholat lima waktu sebenarnya adalah jumlah minimal yang dikerjakan manusia untuk mengingat Allah  Dan masih bersifat symbolik masih dalam hitungan rakaat saja Perbuatan Shalat adalah symbol untuk dipahami .... Yang terdiri dari beberapa rukun yang terbagi dari fiqli qauli dan qalbi Dimulai dengan niat , takbiratul ihram dan diakh...

BATALNYA PAHALA PUASA ROMADHON

 ☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️ *السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ*  _Sejenak Pagi_ *BATALNYA PAHALA PUASA ROMADHON* Menurut Imam Al-Ghazali, puasa tidak hanya sekadar menahan diri dari makan, minum, dan hubungan suami istri, tetapi juga menjaga seluruh anggota tubuh dari hal-hal yang dapat merusak pahala puasa. Dalam kitabnya Ihya’ Ulumuddin, beliau membagi tingkatan puasa menjadi tiga: 1. *Puasa Umum (Shaum al-'Umum)*. Hanya menahan diri dari makan, minum, dan hubungan suami istri. Ini adalah tingkatan puasa yang paling dasar. 2. *Puasa Khusus (Shaum al-Khusus)*. Menjaga seluruh anggota tubuh dari dosa, seperti lisan dari berkata kotor, mata dari melihat yang haram, dan telinga dari mendengar hal buruk. 3. *Puasa Khusus al-Khusus (Shaum Khusus al-Khusus)*. Menjaga hati dari pikiran duniawi dan hanya fokus kepada Alloh Ta’ala.   *Hal-hal yang Membatalkan atau Mengurangi Pahala Puasa Menurut Imam Al-Ghazali.* Imam Al-Ghazali menjelaskan bahwa ada 6 hal yang dap...

Yang sampai kepada Tuhan

Gambar
  YANG SAMPAI KEPADA TUHAN. Yang sampai kepada Tuhan adalah sifat kedermawanan. Ikhlas menolong sesama tanpa membedakan suku dan agama. Mendahulukan menolong orang2 miskin, anak2 yatim, dari pada beribadah dengan memerlukan banyak biaya. Yang sampai kepada Tuhan itu adalah kebaikan. Orang baik yang berbuat kebaikan tanpa pandang bulu. Sangat toleran dimana tidak pernah melarang agama lain untuk beribadah dengan tidak perlu tanya izin, tidak pernah melarang agama lain untuk mendirikan rumah ibadahnya. Menghargai dan menghormati agama lain. Tidak merasa paling benar dalam beragama. Yang sampai kepada Tuhan adalah sifat rendah hati. Tidak ada keangkuhan dalam beragama, tidak ada kesombongan didalam hati, tidak ada keegoan dalam beragama, tidak merasa ilmunya paling tinggi, tidak minta dihormati, menegakan toleransi. Yang sampai kepada Tuhan adalah hati yang bersih. Selalu menjaga hati dari penyakit hati : Kedengkian, kebencian, dendam, menuduh, menghakimi, kesombongan, tinggi hati,...

TAHUKAH KALIAN INILAH SALAH SATU SAHABAT NABI YANG DIPEREBUTKAN BIDADARI DI SURGA

Gambar
 *@MarhabanYaRamadhan*🌙 *TAHUKAH KALIAN INILAH SALAH SATU SAHABAT NABI YANG DIPEREBUTKAN BIDADARI DI SURGA* 🤲💚 _Sahabat Nabi ini kulitnya memang hitam, tubuhnya pendek, bungkuk, fakir dan wajahnya tidak menarik._ *JULAIBIB RA* 💚✨ _Suatu hari julaibib hendak dinikahkan oleh Rasulullah_ _SAW dengan gadis cantik, putri bangsawan yang bernama atika binti amer., setelah mereka menikah saat membeli hadiah untuk istrinya ke pasar, namun sesampainya di sana._ _Ia mendengar seruan untuk berjihad, ia pun memutuskan untuk membeli perlengkapan perang_ _Julaibib memacu kudanya dengan gagah menggempur musuh semua badannya tertutup kecuali ke-2 matanya_ _Kemudian beberapa saat ada yang berteriak kalau julaibib telah gugur_ _Rasulullah mendekati julaibib melihat wajahnya_ _Rasulullah menangis, tertawa lalu memalingkan wajah_ _Sahabat bertanya :_ _Wahai Rasulullah apa maksudnya ?_ _Nabi menjelaskan : Aku menangis karena rindu kepada julaibib dan aku tertawa karena melihat keadaan julaibib disis...

MENGENAL DIRI TERLIHAT ALLAH

Gambar
  MENGENAL DIRI TERLIHAT ALLAH  assalamualaikum....        Dalam Hadist qudsi, Allah berfirman :  “AKU INGIN DIKENAL MAKA KUJADIKAN MAHLUK"         Apa yang dimaksud dengan mahluk ini ialah Nur Muhammad, sebab seluruh kejadian alam semesta ini dijadikan dari pada Nur Muhammad, Nur Muhammad adalah yang pertama kali diciptakan oleh ALLAH dari Nur Zatnya        Firman Allah melalui Hadith Qudsi yang menyatakan bahwa :              "Insan itu rahasia-KU, rahasia-KU itu rahasia-NYA , rahasia-NYA itu sifat-KU, dan sifat-KU bukan lain dari diri-KU"        Allah juga berfirman bahwa cara termudah untuk mengenali-Nya adalah dengan melihat dan mengenali RAHASIANYA iaitu DIRI KITA sendiri        Hal tersebut diatas dipertegas lagi oleh Allah dalam Hadits Qudsi :                 “MAN ARAFA NAFSAHU, FAQ...

Keutamaan Sedekah di Bulan Romadhon (2)

 🪷🪷🪷🪷🪷🪷🪷🪷🪷🪷🪷 *السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ*  _Sejenak Pagi_ *Keutamaan Sedekah di Bulan Romadhon (2)* Bentuk-Bentuk Sedekah di Bulan Romadhon ✅ *Memberi Makan Orang yang Berbuka Puasa* Rasululloh ﷺ bersabda: *"Barang siapa yang memberi makan orang yang berpuasa, maka ia akan mendapatkan pahala seperti orang yang berpuasa tersebut tanpa mengurangi pahala orang itu sedikit pun."* (HR. Tirmidzi) ✅ *Menyantuni Anak Yatim dan Fakir Miskin* Membantu mereka yang membutuhkan adalah bentuk nyata kepedulian sosial. ✅ *Wakaf dan Infak untuk Masjid atau Kegiatan Keagamaan* Berkontribusi dalam pembangunan atau pemeliharaan tempat ibadah juga termasuk sedekah jariyah yang pahalanya terus mengalir. ✅ *Tersenyum dan Berbuat Kebaikan* Rasululloh ﷺ bersabda: *"Senyummu kepada saudaramu adalah sedekah."* (HR. Tirmidzi)   Sedekah di bulan Romadhon memiliki keutamaan yang luar biasa. Tidak hanya mendapatkan pahala berlipat, tetapi juga menjadi wasilah ...

Sedihmu dan bahagiamu

 *🌿•┈•⊰🌸ৡৢ˚🌻﷽🌻˚ৡ🌸⊱•┈•🌿*      *💛السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ💛*      *ياسيدي يارسول الله ياسيدي يا ايهاالغوث*      *•┈••⊰✿ৡৢ˚❁•🌻🌸🌻•❁˚ৡ✿⊱••┈•*     _#Salam Perjuangan_ _#Selamat Mujahadah_ *YAA SAYYIDII YAA ROSUULALLOH* *YAA SAYYIDII YAA AYYUHAL GHOUTS*  _*SEJENAK DHUHA*_ "Hadirin Hadirat Mujahidin wal mujahidat Dan All Pembaca yang dirahmati Gusti Allah swt... Pertama dan utama marilah kita selalu bersyukur kepada allah swt  Biqoulina Alhamdulillah  Solawat ma'as salam yg sebaiknya dan setepatnya semoga selalu senantiasa tercurah ke Nabi muhammad saw  Terucap  Assolatu wassalamu alaika wa alaika Yaa Sayyidii Yaa Rasulalloh alimnii warobbinii Salam ikroman , takdziman wa mahabbatan yang tulus kepada jamiil auliyailah wabil khusul Ghouts Hadzaz Zaman dg pengajab (nengharap) tarbiah annadroh barokah wal karomah untuk kita semua Mohon maaf sejenak untuk menyampaikan sepatah ...

MENGUKUR CINTA DAN BENCI KARENA ALLAH

Gambar
 بِسْـــــــــــــــــــــــــمِ اللّٰـهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ ۞اَللهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ۞ MENGUKUR CINTA DAN BENCI KARENA ALLAH  Syekh AbdulQadir Al-Jailani berkata, Jika engkau dapati pada hatimu cinta atau benci pada seseorang, hendaknya engkau timbang perbuatannya dengan Al-Quran dan As-Sunnah. Manakala perbuatannya dicintai Al-Quran dan sunnah, maka cintailah dia, namun jika dibenci,.maka bencilah dia agar engkau tidak mencintai dan membenci dengan hawa nafsumu" وَلَا تَتَّبِعِ الْهَوَىٰ فَيُضِلَّكَ عَنْ سَبِيلِ اللَّهِ ۚ Dan janganlah engkau mengikuti hawa nafsu karena akan menyesatkanmu dari jalan Allah Subhanahu wa Ta'ala.  Jangan pula kau putus hubungan dengan seorang kecuali karena Allah, seperti pada pelaku dosa besar atau selalu berbuat dosa kecil. Suatu saat Syekh Al-Jailani ditanya tentang keinginan seorang mendalami ilmu hakikat dan kebatinan, beliau menjawab, "Kembalilah pada ilmu syariat dan jauhilah haw...

KISAH PENGGALI KUBUR YANG MENJADI ULAMA

Gambar
 *الـسَّـلَامُـ عَلَيْڪُمْـ وَرَحْمَةُ اللّٰـٰه وَبَرَڪَاتُهُ* *اَللَّٰہُمَّ صَلِّ عَلَیٰ سَیِّدِنَا مُحَمَّدِِ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ* *بِسْــــــــــمِـ اللَّـٰهِ الرَّحْمَـٰنِ الرَّحِيمِـ* *✒️KISAH PENGGALI KUBUR YANG MENJADI ULAMA* Kisah ini diceritakan oleh seorang ulama besar Syeikh Hisyam Al-Burhani, beliau merupakan ulama Syria dari Kota Damaskus. Suatu hari ada seorang penggali kubur di salah satu kompleks pemakaman masyhur di Damaskus.  Penggali kubur di pemakaman ini didatangi oleh seorang wanita. Wanita itu memintanya untuk menggali kubur. Tak lama setelah menggali kubur, wanita itu beserta beberapa pelayat yang tak banyak jumlahnya datang membawa jenazah. Jenazah ini diturunkan ke dalam liang lahat, namun tiba-tiba si penggali kubur ini melihat taman yang begitu indah. Ia juga melihat dua Malaikat membawa jenazah itu pergi dari sempitnya lahat dengan menggunakan kuda.  Seketika tukang penggali kubur itu pingsan saking terkejutnya.  Tatkala sium...

Keutamaan Sedekah di Bulan Romadhon

 ☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️ *السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ*  _Sejenak Pagi_ *Keutamaan Sedekah di Bulan Romadhon (1)* Bulan Romadhon adalah bulan penuh berkah, di mana segala amal kebaikan akan dilipatgandakan pahalanya. Salah satu amalan yang sangat dianjurkan di bulan ini adalah sedekah. Rasululloh ﷺ adalah contoh terbaik dalam bersedekah, terutama saat Romadhon. *Dalil tentang Keutamaan Sedekah* Alloh Ta’ala berfirman dalam Al-Qur’an: *"Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir terdapat seratus biji. Allah melipatgandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki, dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui."* (QS. Al-Baqarah: 261) Rasululloh ﷺ bersabda: *"Sedekah yang paling utama adalah sedekah di bulan Ramadan."* (HR. Tirmidzi) Keutamaan Sedekah di Bulan Romadhon ✅ *Dilipatgandakan Pahalanya* R...

Mbah Damanhuri, Santri Syaikhona Kholil

Gambar
  Mbah Damanhuri, Santri Syaikhona Kholil. Syakhona Kholil Bangkalan merupakan guru para ulama dan kiai di Tanah Jawa. Dia dikenal sebagai waliyullah yang banyak mencetak para ulama di Tanah Air. Santri-santrinya tersebar di Tanah Air. Syaikhona Kholil pada Desember 1820 dan wafat pada 97 silam, tepatnya Desember 1925. Namun, ternyata sampai sekarang ini masih ada santri Syaikhona Kholil yang masih hidup, yaitu Mbah Kiai Agus Damanhuri. Mbah Damanhuri, panggilan sehari-harinya, merupakan santri tertua Syaikhona Kholil yang tinggal di daerah Purworejo. Berdasarkan pengakuannya pada tahun 2021 lalu , Mbah Damanhuri sudah berusia lebih satu abad, yakni 170 tahun. Dengan usianya ini, bisa dikatakan Mbah Damanhuri termasuk manusia tertua di Indonesia. Dia bahkan layak untuk menyandang gelar santri tertua se-Indonesia. Kendati demikian, ingatannya masih cukup kuat. Mbah Damanhuri menjelaskan bahwa dirinya pernah belajar kitab al-Hikam karya Ibnu Athaillah kepada Syaikhona Kholil. “Ngaos ...

Hormat Sang Guru ra

 •┈••⊰✿ৡৢ✨˚🌻﷽🌻˚✨ৡ✿⊱•┈••     *💛ياسيدي يارسول الله💚*  *💚ياسيدي يا ايهالغوث💛* _*SEJENAK MAGRIB*_ *Assalamualaikum warahmatullahi Wabarakatuh,*  *بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ* ------------------------------------------------ Syukur Yang Besar Karena Kita DiBeri Iman. Jiwa & Harta Kita Sudah benar untuk di jalan Allah Swt. Apa Yang Anda Cari Dalam Hidup Ini??? _*SEBUAH RIDHO*_ _Mat menanti berbuka_ ------------------------------------------------ *لَا حَوْلَ وَ لَا قُوَّةَ اِلَّا بِاللهِ الْعَلِيِّ الْعَظِيْمِ* *ﺍَﻟﻠﻬُﻢَّ ﺻَﻞِّ ﻋَﻠَﻰ ﺳَﻴِّﺪِﻧَﺎ ﻣُﺤَﻤَّﺪٍ ﻭَﻋَﻠَﻰ ﺁﻝِ ﺳَﻴِّﺪِﻧَﺎ ﻣُﺤَﻤَّﺪٍ ﷺ* *ياسيدي يارسول الله ياسيدي يا ايهالغوث*  ------------------------------------------------ # Hormat Sang Guru ra *❤YaaSayyidiiYaaRasulalloh❤* _*Salam Perjuangan*_ _KedungLo Kediri Selalu Setia_ *💚Bismillahirrohmannirrohim💚* *💙Assalamu'Alaikum Warahmatullohi Wabarokatuh💙* BAGAIMANA ENGKAU MEMANDANG GURUMU? Al Imam Ali bin Hasan al Aththas RA mngatakan: ...

ROBITHOH, ISTIHDHOR TUK MEMPEROLEH WASILAH

  ROBITHOH, ISTIHDHOR TUK MEMPEROLEH WASILAH Robithoh  artinya bertali, berkait atau berhubungan. Sedangkan dalam pengertian istilah thareqat, rabithah adalah menghubungkan ruhaniah murid dengan ruhaniah gurunya sbg kibtat/madepnya batin  (Lilghouts Bilghouts)  dengan cara menghadirkan rupa / wajah guru mursyid Al Ghouts atau syaikhnya ke hati sanubari murid ketika berdzikir/ bermujahadah atau beramal guna mendapatkan wasilah dalam rangka perjalanan murid menuju wushul kpd Allah wa Rosuulihi Saw atau terkabulnya do’a ... ( Lillah Billah, Lirrosul Birrosul, Lilghouts Bilghouts ) Hal ini dilakukan karena pada ruhaniah Syekh Mursyid Al Ghouts itu terdapat Arwahul Muqaddasah Rasulullah Saw atau Nur Muhammad.  Syaikh Mursyid Al Ghouts adalah Khalifah Allah dan Khalifah Rasulullah Saw. Mereka adalah wasilah atau penghantar menuju wushul kpd Allah. Jadi tujuan merobithoh adalah memperoleh wasilah. Istihdhor adalah menghadirkan Wajah Rasulullah SAW (Bagi ummat yang hidu...

DEKATNYA TUHAN - (MA'RIFAT BILLAH )

Gambar
DEKATNYA TUHAN -  (MA'RIFAT BILLAH ) (Pengajian Kitab Al- Hikam dan Kuliah Wahidiyah Ahad Pagi - oleh Hadrotul Mukarrom Mbah KH. Abdul Madjid Ma'roef - Mu'allif Sholawat Wahidiyah QS wa RA, Al Ghouts Fii Zamanihi). ِبسْمِ اللهِ الرَّحْـمَنِ الرَّحِيْمِ ( شُعَاعُ الْبَصِيْرَةِ يُشْهِدُكَ قُرْبَهُ مِنْكَ , وَعَيْنُ الْبَصِيْرَةِ يُشْهِدُكَ عَدَمَكَ لِوُجُدِهِ , وَحَقُّ الْبَصِيْرَةِ يُشْهِدُكَ وُجُوْدَهُ لاَعَدَمَكَ وُجُوْدَكَ ) SYU’ AAUL- BASHIROTl’’ = Penglihatan hati istilah lain “Nurul Aqli” atau “ILMULYAQIIN” satu makna. Kalam orang yang mempunyai ilmul-yaqiin, atau nuurul aqli, akal yang sehat, atau “sorotan hati”, pasti orang yang berilmul yaqiin itu memiliki keyakinan yang tidak mamang lagi, tidak syak lagi, pasti dia merasa bahwa Alloh dekat. Sebab dia senantiasa merasa dihidupkan, diberi nikmat-nikmat lahir maupun batin ( Ma'rifat Billah ). Tidak mungkin atau mustahil Tuhan jauh dari dirinya. Sebab Tuhan senantiasa memberi. Memberi hidup, memberi perasaan, membe...

SEKEDAR MENGINGAT KEMBALI FIQH PUASA RAMADHAN

Gambar
 *Marhaban ya Ramadhan 1446H Selamat menyambut puasa Romadhon bagi saudara Muslim* " SEKEDAR MENGINGAT KEMBALI FIQH PUASA RAMADHAN" *Syarat Wajib Puasa* :- 1. Islam 2. Baligh 3. Berakal 4. Sehat 5. Bermukim (Tidak Musafir) 6. Suci (Dari Haid Dan Nifas) *Syarat Sah Puasa* :- 1. Islam 2. Berakal & Mumayyiz 3. Suci (Dari Haid Dan Nifas) 4. Nyata masuknya bulan Ramadhan *Rukun-Rukun Puasa*:- 1. Orang Yang Puasa 2. Berniat 3. Menahan Diri Daripada Perkara Yang Membatalkan Puasa  *Perkara Yang Membatalkan Puasa* :- 1. Makan Dan Minum Dengan Sengaja 2. Memasukkan dengan sengaja benda ke dalam Rongga yang terbuka. *Seperti Lubang ;* hidung, telinga, mulut dan lubang kemaluan  3. Muntah Dengan Sengaja  4. Keluar Haid & Nifas 5. Gila 6. Murtad 7. Keluar Mani Dengan Sengaja 8. Bersetubuh Di Siang Hari *Perkara Sunah Ketika Puasa* :- 1. Segera Berbuka Puasa 2. Berbuka Dengan Kurma/Juadah Manis 3. Baca Doa 4. Melambatkan Bersahur 5. Banyakkan Baca Al-Quran, Berzikir, Bers...

Rangkaian Mujahadah

 

Tajalli

Gambar
  Tahukah anda apa itu Tajalli. Tajalli itu penjahiran diri,dari Tuhan tersembunyi lahir dalam dzat,sifat dan nama Ilahi. Dalam dirinya manusia,Tajalli itu ibarat Cahaya, Cahaya yang menjahirkan Tuhan dalam hati, Dalam hati yang suci. Hati yang suci dengan ingatkan Ilahi,menimbulkan kesadaran dalam diri. Sedarkan Tuhan sedarkan diri,tersingkapnya hijab yang melindungi hati. Bila hijab telah tersingkap,jelaslah Tuhan dapat di tannggap. Itulah latihan menjadi sufi,menyingkap tabir hijab dalam diri. Dalam perjalanan si sufi menuju Ilahi,ada empat peringkat perlu di lalui. Tajalli Af'al tajalli pertama. Setiap lakuan af'al Allah belaka. Lakuan kita dan lakuan alam,semua itu lakuan Tuhan sekalian alam. Demikian terpandang dan terasa,oleh sufi dalam perjalanannya. Tidak ada daya dan upaya,semua daya dan upaya dari Tuhan segala. Yang kedua Tajalli nama,setiap nama hakikatnya nama Allah belaka. Demikian terasa dan terpandang,dalam si sufi punya khayalan. Orang yang terserap dalam sesua...

DEKATNYA TUHAN - ( MA'RIFAT BILLAH )

Gambar
  DEKATNYA TUHAN - ( MA'RIFAT BILLAH )  (Pengajian Kitab Al- Hikam dan Kuliah Wahidiyah Ahad Pagi - oleh Hadrotul Mukarrom Mbah KH. Abdul Madjid Ma'roef - Mu'allif Sholawat Wahidiyah QS wa RA, Al Ghouts Fii Zamanihi). ِبسْمِ اللهِ الرَّحْـمَنِ الرَّحِيْمِ ( شُعَاعُ الْبَصِيْرَةِ يُشْهِدُكَ قُرْبَهُ مِنْكَ , وَعَيْنُ الْبَصِيْرَةِ يُشْهِدُكَ عَدَمَكَ لِوُجُدِهِ , وَحَقُّ الْبَصِيْرَةِ يُشْهِدُكَ وُجُوْدَهُ لاَعَدَمَكَ وُجُوْدَكَ ) SYU’ AAUL- BASHIROTl’’ = Penglihatan hati istilah lain “Nurul Aqli” atau “ILMULYAQIIN” satu makna. Kalam orang yang mempunyai ilmul-yaqiin, atau nuurul aqli, akal yang sehat, atau “sorotan hati”, pasti orang yang berilmul yaqiin itu memiliki keyakinan yang tidak mamang lagi, tidak syak lagi, pasti dia merasa bahwa Alloh dekat. Sebab dia senantiasa merasa dihidupkan, diberi nikmat-nikmat lahir maupun batin ( Ma'rifat Billah ). Tidak mungkin atau mustahil Tuhan jauh dari dirinya. Sebab Tuhan senantiasa memberi. Memberi hidup, memberi perasaan, me...

Tak Mudah apa yang kita Ucapkan

  Assalamualaikum warahmatullahi wabarokaatuh Bismillahirrahmanirrahim Yaa Sayyidii Yaa Rosuulallah Yaa Sayyidii Yaa Ayyuhal Ghoust Tetap Semangat Berjuang Fafirru ILAALLAH Di mn pun kita berada

Keutamaan Niat dalam Ibadah

 🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀🍀 *السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ*   _Sejenak Pagi_ *Keutamaan Niat dalam Ibadah* Romadhon adalah bulan penuh berkah di mana setiap amal kebaikan dilipatgandakan pahalanya. Salah satu hal yang mendasar dalam menjalankan ibadah adalah niat. Niat yang benar akan menentukan diterima atau tidaknya suatu ibadah di sisi Alloh Ta’ala. *Dalil tentang Niat* Dalam sebuah hadis, Rasululloh ﷺ bersabda: *"Sesungguhnya segala amal perbuatan tergantung pada niatnya, dan setiap orang akan mendapatkan sesuai dengan apa yang diniatkannya."* (HR. Bukhari & Muslim) Hadis ini menunjukkan bahwa niat memiliki peran utama dalam setiap ibadah. Tanpa niat yang ikhlas karena Alloh Ta’ala, suatu ibadah bisa menjadi sia-sia. *Pentingnya Niat dalam Puasa* * Sebagai Syarat Sahnya Puasa. Niat puasa Romadhon harus dilakukan sebelum fajar, sebagaimana dalam hadis: *"Barang siapa yang tidak berniat puasa sebelum fajar, maka tidak ada puasa baginya"* (HR...